Minggu, 14 November 2010

Shahrukh Khan - Profil and Filmografi


Shahrukh Khan adalah salah satu aktor papan atas bollywood.SRK Lahir di New Delhi pada tanggal 2 November 1965 (sekarang berumur 44 tahun). Dia telah banyak membintangi membintangi film-film India terlaris. Lahir dari sebuah keluarga muslim, ayahnya bernama Muhammad Mir Taz, dan ibunya Fatimah Begum. Menjalani kuliah S-1 di jurusan ekonomi pada sebuah universitas di India, dan S-2 komunikasi pada sebuah universitas islam di India. Memulai debutnya sebagai aktor sejak masih duduk di bangku kuliah.


Filmografi :
Berikut adalah film-film SRK yang pernah saya tonton, sebab filmnya terlalu banyak, jadi malas buat nulisnya satu per satu,Check These Out :
1. Anjaam (1994)
Dalam Film ini SRK as Vijay Agnihotri. pemain wanitanya adalah maduri Dixit as Shivani. Mengisahkan tentang Vijay yang Orang kaya menyukai Shivani yang hanya seorang pramugari. Tetapi Cintanya bertepuk sebelah tangan karena shivani mencintai Orang lain. Tetapi Vijay terus menggunakan segala macam cara untuk mendapatkan Shivani. Bahkan membunuh sekalipun....

2. Karan Arjun(1995)
SRK as Arjun dan Salman Khan as karan,serta kajol as Sonia saxena. Diceritakan bahwa Karan dan Arjun adalah Saudara yang dibunuh oleh Amrish Puri (Thakur) demi harat warisan. Ibu mereka menjadi sedih dan berdoa di kuil agar Tuhan mengembalikan kedua putranya. Maka Reinkarnasi pun terjadi, Karan dan Arjun lahir kembali tetapi dengan nama dan tempat yang berbeda. Awalnya mereka tidak mengetahui bahwa mereka adalah saudara, tetapi saat pertarungan terjadi akhirnya mereka ingat semua...

3. Zamaana Deewana(1995)
memasangkan SRK as Rahul Malholtra dan Raveena Tandon as Priya singh. Menceritakan permusuhan antara 2 orang sahabat yaitu Jettendra(Suraj Pratap Singh) dan Sathrugan Sinha(Mandanlal Malholtra). Mereka menjadi musuh bebuyutan karena kesalahpahaman yang dibuat oleh ipar Suraj Pratap. Sampai akhirnya putra dan putri mereka jatuh cinta.Kemuadian Rahul dan Priya berusaha menyatukan kembali persahabatan Orang tua mereka yang telah retak dengan Cinta dan kebenaran yang mereka buktikan....

4. Dilwale Dulhania Le jayenge(1995)

Mempertemukan Shahrukhan(Raj Malholtra) dan Kajol(simran singh), yang bertemu secara kebetulan dan kemudian jatuh Cinta. Tetapi ternyata Simran sudah mempunyai seorang tunangan yang dipilih oleh ayahnya(Amrish puri). Dan Amrish Puri pun telah pernah bertemu dengan Raj dan Memiliki kesan negatif tentang pemuda itu. Sehingga Raj harus mencari cara untuk mengambil hati ayah simran dan membatalkan pertunangan tersebut...

5. Koyla (1997)
meceritakan tentang Sanker(SRK) yang Bisu karena lidahnya dipotong Oleh Raja Saab(Amrish Puri)dan membunuh Orang tuanya. tetapi Sanker lupa hal tersebut sehingga ia menjadi anak buah Raja Saab. Ketika bertemu dengan Gauri, Dia mulai Jatuh Cinta tetapi Raja Saab telah menyuruhnya Untuk melamar Gauri(Maduri Dixit) untuk sang raja. Sanker terpaksa menurut saja, sampai akhirnya ia tak tahan. dan memperjuangkan cintanya bersama gauri...

6. Dil To Pagal Hai(1997)
SRK(Rahul)berteman dengan Karisma Kapoor). Mereka bersahabat sejak dulu, dan bekerja dalam proyek yang sama yaitu kegiatan Musikal. Tetapi suatu ketika kaki Nisha terkilir dan tidak bisa dipake nari selama 3 Bulan, sehingga Rahul harus mencari penggantinya karena kegiatan itu akan berlangsung 2 minggu kemudian. Kemudian Rahul bertemu dengan Maduri Dixit(Pooja). Melihatnya pintar menari akhirnya Rahul meminta Pooja untuk menggantikan Nisha. Dan mereka pun jatuh cinta, dan Nisha menjadi sangat Cemburu karena sebenarnya ia sejak dulu ia sudah menyukai Rahul. Sedangkan Pooja tidak bisa menerima cinta Rahul karena terikat dengan aksay Kumar(Ajay).

7. Pardes(1997)
Arjun(SRK) adalah Karyawan dari Kisrorilal(Amrish Puri) dan sudah dianggap anak sendiri. Suatu ketika dia disuruh melamar Gangga (Mahima Caudri) untuk Raj anaknya Kisrorilal. Tetapi dia sendiri malah jatuh cinta dengan Gangga. Awalnya Gangga sangat senang dengan rencana pernkahannya dengan Raj tetapi setelah tahu sifat Raj yang sebenarnya, dia mulai membencinya dan suka pada Arjun. Tetapi cinta mereka ditentang oleh kedua orang tuanya dan juga Kisrorilal.

8. Duplicate(1998)
disini SRK berperan ganda. Satu sebagai Bablu seorang lelaki biasa yang mempunyai cita-cita menjadi koki terkenal. SRK juga berperan sebagai Manu seorang penjahat. sampai suatu ketika mereka tertukar secara tidak sengaja. Dan pacar serta ibu bablu harus membuktikan yang mana Bablu dan mana Manu. Untuk pemain wanitanya Juhi Cawla dan Sonali Bendre.

9. Dil Se(1998)

Main bareng Manisha Koiralal dan Pretty Zintha.

10. Kuch-Kuch Hota Hai(1998)
Nama Shahrukh Khan mulai menjadi Tenar dan diidolakan banyak orang sejak ia membintangi Film ini. Menceritakan 2 Sahabat yaitu Rahul(SRK) dan Anjeli(Kajol). Anjeli yang berpenampilan seperti cowok diam-diam mencintai Rahul. tetapi Rahul mencintai Tina(Rani Mukherjee), seorang gadis cantik dan mahasiswi baru di kampusnya. Mengetahui hal itu, Anjeli mendukung Rahul untuk mendapatkan Tina, dan ia pergi dari kehidupan mereka. Tina meninggal setelah ia melahirkan putri perempuan yang diberi nama Anjeli. Gadis kecil itulah yang kemudian ingin mempersatukan Rahul dan Anjeli kembali sesuai dengan surat-surat yang ditulis oleh Tina, ibunya. film ini sangat bagus dan mengharukan.

11. Baadshah(1999)
didukung oleh SRK, Twinkle Kanna, amrish Puri dan johnny Lever

12. Phir Bhi Dil Hai Industani (1998)
SRK(Ajay Bakshi)dan Juhi Cawla. Mereka berperan sebagai Reporter di masing-masing Surat kabar yang berbeda dan saling bersaing.

12. Josh(2000)
SRK(Max) mempunyai saudara kembar perempuan yaitu Shirley(Aiswarya ray) dan musuh genknya yaitu Prakash. Masalahnya sekarang adalah Shirley dan adiknya Prakash, rahul saling jatuh Cinta sedangkan kakak mereka ingin saling bunuh.

13. Har Dil Jo Pyar Karega (2000)
disini SRK hanya sebagai Cameo.

14. Mohabbatein(2000)

as Raj Aryan Malholtra bersama Aiswarya Ray(Megha) dan amitha Bacchan(Narayan sankar)

15. One 2 Ka 4(2001)

as Arun verma, Juhi Cawla as Geeta Choudhary, Jackie Shroff as Javed Abbas

16. Ashoka The Great(2001)

SRK as Ashoka, Kareena Kapoor as Kaurwaki

17. Kabhi Khushi Kabhie Gham(2002)

SRK as Rahul Raichand, Amitha Bachan as yash Raichand, Kajol as Anjali Sharma, Jaya Bachan as Nandhini raichand, Hrithik Roshan as Rohan raicand, Kareena Kapoor as Pooja Sharma, Rani Mukherjee as Naina.

18. DEVDAS (2002)

SRK as Devdas, Aiswarya ray as Paro, Maduri dixit as Chandra Mukhi

19. Hum Tum Hare Hain Sanam(2002)

SRK as Gopal, Salaman Khan as Suraj, maduri dixit as Radha.

20. Chalte-Chalte(2003)

SRK as Raj Mathur, rani Mukherjee as Priya Chopra

21. Kal Ho Na Ho (2003)

SRK as Aman Mathur, Pretty zhinta as Naina Catherine Kapur, Saif ali Khan as rohit patel.

22. Main Hoon Na (2004)

SRK as Maj. Ram Prasad Sharma, Sushmitha Sein as Chandni Chopra, Sunil Setty asRaghavan Datta

23. Veer-Zaara (2004)
SRK as Veer Prataph singh, Pretty zhinta as Zaara Hayaat Khan, Rani Mukherjee as Saamiya Siddiqui

24. Kabhi Alvida Naa Kehna (2006)
SRK as Dev Saran, Rani Mukherjee as Maya Talwar, Pretty zhinta as Riya Saran, Abhisek Bachan as Rishi Talwar, Amitha Bachan as Samarjit 'Sam' Talwar

25. Don (2006)
SRK as Don/Vijay, Priyanka Copra as Roma

27. Chak De India! (2007)
SRK as kabir Khan.

28. Om Shanti Om (2007)
SRK as Om Prakash Makhija / Om Kapoor, Arjun Rampal as Mukesh 'Mike' Mehra, Deepika Padukone as Shantipriya / Sandy

29. Rab Ne Bana Di Jodi (2008)

SRK as Surinder 'Suri' Sahni, Anushka Sharma as Taani

30. Billu (2009)
SRK as Sahir Khan, Irfan Khan as Billu Vilas Pardesi

31. My Name is Khan(2010)

SRK as Rizwan Khan, Kajol as Mandhira

Referensi :
*http://selebriti.kapanlagi.com/bollywood/s/shahrukh_khan
*http://id.wikipedia.org/wiki/Shahrukh_Khan
*http://oktavita.com/shahrukh-khan-ditahan-di-as.htm
*http://movie.webindia123.com/movie/asp/artist.asp?a_id=27
*http://www.shah-rukh-khan.info
*http://www.bollywoodhungama.com/celebrities/filmography/11185/index.html
*http://www.bollynewz.com/star-profile/shahrukh-khan
*http://www.mid-day.com/entertainment/2008/dec/051208-shahrukh-khan-profile.htm
*http://www.imdb.com/name/nm0451321/bio

Tidak ada komentar: